SuaraBanten.id - Sebuah video yang diunggah ke media sosial Instagram memancing amarah warganet. Pasalnya, dalam video tersebut menunjukkan seorang pria yang sudah mengenakan seragam tahanan.
Pria tersebut merupakan pelaku pelecehan seksual begal payudara yang sudah berkali-kali melakukan aksinya. Dalam video yang terbagi menjadi tiga tersebut, ia mengaku tidak bisa berhenti melakukan aksinya kecuali dihukum mati.
"Berarti hampir 10 tahun minum (bir) itu? Berarti minta dihukum mati baru menyesal?" tanya orang dari balik kamera.
Pelaku juga menuturkan ia tidak pernah dipukul oleh korban saat menjalankan aksinya.
Baca Juga: Girang Dapat Iphone dari Mesin Capit Boneka, Tapi Endingnya Bikin Nyesek
Pelaku juga menjelaskan sudah berpuluh kali melakukan aksinya dan mengaku tidak bisa berhenti. Saat menaanyakan hal yang sama, ada salah satu pria yang menawarkan payudara, namun tidak diketahui lebih jelas dalam rekaman tersebut.
Sambil tertawa berulang-ulang, mereka menanyai apakah ia akan memegang payudara jika ada perempuan di situ.
"Iya pak," jawab pelaku disambut tawa orang-orang disekitarnya.
"Pelaku begal ne*en, sudah 20 kali lebih. Angga ferdianto. kesannya apa? Mintanya gimana?" tanya pria di sekitarnya.
"Kalo tidak dihukum mati, saya tidak berubah," jawab pelaku, dalam video yang diunggah akun Instagram nenk_update.
Baca Juga: Dulu Jembatan, Kini Sandiaga Uno Tabrak Face Shield Bikin Ngakak Warganet
Video tersebut memantik emosi warganet, tidak hanya pelaku. Para penanya yang bertanya ke pelaku juga dianggap memberi pertanyaan yang kurang baik.
Berita Terkait
-
Siap-siap! Remaja Indonesia Tak Lagi Bisa Live Instagram, Harus Izin Orang Tua
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
-
Lisa Mariana Sesumbar Mau Operasi Mahal, Ekspresi Dokter Mewakili: Uang dari Mana?
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Enam Warga Padarincang yang Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Didakwa Pasal Berlapis
-
Gubernur Banten Tetapkan 19 April Jadi Libur PSU Kabupaten Serang
-
Klaster Tenun Ulos Ini Bangkit dan Menginspirasi, Berkat Dukungan Program BRI
-
UMKM Binaan BRI Go Global, Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Ikut Bursa Pencalonan Ketua, Rahmatullah Komitmen Pertahankan PAN Jadi Pemenang Pemilu