Kue satu ini memiliki tekstur yang empuk dan lembut. Kemudian, di bagian atas kue, pembeli bisa memilih berbagai topping.
Mulai dari tiramisu, brulee, boba, choco hingga cheese. Kuliner manis yang satu ini sangat cocok untuk menemani berbuka puasa.
Tapi, untuk membelinya harap bersabar, karena biasanya antrean pembeli cukup panjang.
3. Es Podeng Nenek
Es Podeng Nenek berawal dari penjual yang dipanggil ‘Nenek’. Es Podeng Nenek tidak menggunakan kelapa, melainkan kacang-kacangan, seperti almond dan kacang tanah serta dilengkapi meses.
Makanan ini menjadi menarik, karena es podeng pada dasarnya tidak menggunakan kacang almond. Es podeng Nenek dihargai Rp15 ribu per porsi.
4. Bola Ubi
Pecinta bola ubi wajib coba jajan di Pasar Lama Kota Tangerang. Penjual bola ubi di sini menghadirkan berbagai rasa yang lezat dan tekstur renyah dengan harga jual mulai Rp10 ribu enam butir dan Rp20 ribu berisi 12 butir. Karena terbuat dari ubi, ini bisa jadi makanan pengganti nasi yang tinggi karbohidrat dan mengenyangkan.
5. Sate H Ishak
Rekomendasi kuliner Pasar Lama Tangerang selanjutnya adalah Sate Ayam H Ishak. Sate ini sudah berdiri sejak 1954, karenanya bisa dipastikan resep yang digunakan adalah resep turun-menurun.
Berita Terkait
-
9 Kuliner Khas Lezat Pekanbaru yang Bikin Wisatawan Jatuh Hati
-
7 Kuliner Salatiga yang Bikin Nagih, Lebih dari Sekadar Udara Sejuk
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Viral karena Film Pabrik Gula, Ini Sejarah Singkat Tradisi Manten Tebu
-
Viral Judul Sensasional Soal Bu Guru Salsa, Publik: Emang Sudah Habis Orang Berprestasi?
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Pilihan
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
Terkini
-
Tiga Hari Berlangsung, Realisasi Pemutihan Pajak di Tangsel Capai Rp3,6 Miliar
-
Daftar Gerai Samsat di Kota Tangerang untuk Manfaatkan Program Pemutihan Pajak!
-
Andra Soni Siap Sanksi Pagawai Jika Terbukti Pungli Warga Banten: Saya Akan Tindak Tegas
-
Warga Wanasalam Lebak Keluhkan Jalan Rusak, Sudah 10 Tahun Tidak Diperbaiki
-
Usaha Kue Tien Cakes and Cookies Meningkat Drastis Usai Dapat Dukungan BRI