SuaraBanten.id - Sedikitnya lima rumah di Kampung Kadulisung, Desa Sangiangjaya, Kecamatan Cimarga, Kabupaten Lebak, Banten rusak diterjang tebing longsor, pada Jumat (18/12/2020).
Dikutip dari Bantenhits, jejaring SuaraBanten.id, peristiwa terjadi pukul 12.00 WIB. Saat itu wilayah Sangiangjaya tengah diguyur hujan deras. Alhasil tebing yang berada disamping rumah warga longsor.
"Ada lima rumah yang rusak. Tebingnya longsor menimpa rumah warga," jelas Plt Kepala Pelaksana BPBD Lebak, Febby Rizki Pratama kepada BantenHits, sebagaimana dikutip SuaraBanten.id.
Dari ke lima rumah warga, menurut Febby Rizki Pratama, rumah milik Hadi, Yati dan Sawinah mengalami kerusakan berat. Sedangkan rumah milik Deni dan Yana mengalami rusak ringan.
"Laporannya sudah masuk, kami segera tindaklanjuti," pungkas Plt Kepala Pelaksana BPBD Lebak, Febby Rizki Pratama.
Berita Terkait
-
Maut di Lintasan Tanpa Palang, Satu Keluarga Tewas di Tebing Tinggi
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
BPBD Lebak Naikkan Status Siaga Banjir, Warga di Bantaran Sungai Ciujung Diminta Waspada
-
Pengalihan Rute Transjakarta Lebak Bulus - Pasar Baru Dampak Penebangan Pohon
-
Debut Sensasional Bocah 15 Tahun! Ardana Cikal Bidik Olimpiade usai Sabet Emas SEA Games
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Dompet Nggak Boncos! 4 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga Milenial yang Wajib Dilirik
-
Transaksi Sabu Rp41 Miliar di Depan SD Tangerang Digagalkan, 27 Kg Barang Bukti Disita
-
4 Surga Wisata Alam di Lebak dan Pandeglang yang Wajib Masuk 'Bucket List' Kamu
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 113 Kurikulum Merdeka
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026